Tak terasa, sudah
hampir 4 tahun komunitas CCR hadir di tengah-tengah masyarakat Indonesia dan
berusaha memberi edukasi yang sebenar-benar dan sebaik-baiknya tentang kartu
kredit. Seperti tahun-tahun sebelumnya, Roy Shakti, selaku pendiri komunitas
ini bakal punya gawe besar yang sayang untuk dilewatkan, yaitu Temu Nasional
CCR. Temnas Credit Card Revolution
kali ini adalah edisi ketiga. Lalu apa yang membedakannya dengan temnas-temnas
terdahulu?
![]() |
Temnas Credit Card Revolution III bakal diisi pembicara-pembicara yang kompeten dan berkualitas |
Temnas Credit Card Revolution
III akan diselenggarakan di kota Yogyakarta pada 28-30 Maret 2014 di Hotel Horison. Tema temnas kali ini diberi judul “Merdeka Finansial Dengan Kartu Kredit.” Dengan tema tersebut, Roy Shakti, pakar kartu kredit no. 1 di Indonesia tidak mau gegabah dalam memilih pengisi acara. Temnas kali ini bisa dipastikan bakal diisi pembicara-pembicara yang telah membuktikan diri sukses memanfaatkan kartu kredit. Bahkan suhu Roy, begitu panggilan akrab bapak Roy Shakti, tidak segan-segan untuk mengundang pembicara dari luar komunitas yang materinya dianggap bermanfaat bagi komunitas CCR.Temu Nasional CCR
akan terbuka untuk umum. Yup, jika temnas-temnas sebelumnya hanya khusus diperuntukkan bagi alumni CCR, maka tahun ini berbeda. Non anggota komunitas pun boleh untuk mengikutinya. Karena memang materi-materi yang disampaikan sangat berkualitas dan sangat sayang kalau hanya dinikmati anggota Credit Card Revolution saja.
Well, apakah anda
tertarik untuk ikut Temnas Credit Card
Revolution III? Anda bakal sangat rugi kalau melewatkannya. Acara ini akan
benar-benar membantu anda untuk merdeka secara finansial. Untuk info tentang
Temu Nasional CCR, silahkan hubungi admin di 0857 3366 7788.
0 komentar:
Posting Komentar